23 Apr 2025

Ceva: Prediksi penyakit unggas di April 2025

Tiga penyakit unggas dengan probabilitas tertinggi adalah ND (12%), CCRD (11%), dan IB (10%).

Ceva Animal Health Indonesia dapat memprediksi penyakit-penyakit dominan yang akan muncul pada bulan-bulan tertentu berdasarkan data surveilan pihaknya selama 6 tahun.

Untuk prediksi penyakit pada April 2025, yang didasarkan pada persentase kejadian penyakit pada bulan yang sama selama 6 tahun sebelumnya dapat dilihat di diagram berikut:

Berbagai ancaman masih akan dihadapi oleh pelaku usaha perunggasan di Indonesia pada April 2025. Terutama ketika hujan masih terus menerus terjadi di beberapa daerah.

  • Tiga penyakit unggas dengan probabilitas tertinggi adalah ND (12%), CCRD (11%), dan IB (10%).

Tiga penyakit dengan prediksi tertinggi pada ayam pedaging adalah CCRD (17%), ND (13%), dan IB (13%).

Sedangkan untuk ayam petelur, tiga penyakit dengan prediksi tertinggi adalah ND (14%), CRD (11%), dan Coryza (10%).

Prediksi dari Ceva Animal Health Indonesia ini dimaksudkan untuk membantu pelaku perunggasan meningkatkan program pencegahan, namun tidak sebagai jaminan keakuratan.
Terkait dengan Kesehatan hewan
int(190940) string(6) "europe"

BERGABUNGLAH DENGAN KOMUNITAS UNGGAS KAMI

Akses ke artikel dalam PDF
Terus ikuti buletin kami
Dapatkan majalah dalam versi digital secara gratis

TEMUKAN
AgriFM - Podcast sektor peternakan dalam bahasa Spanyol
agriCalendar - Kalender acara di dunia peternakanagriCalendar
agrinewsCampus - Kursus pelatihan untuk sektor peternakan