
Cecep Muhammad Wahyudin
Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) mendukung swasembada pangan melalui penyediaan pakan ternak yang berkualitas untuk menekan biaya produksi.
“Kami juga akan menjalin kerja sama dengan pabrik-pabrik pakan swasta yang utilitas kapasitas produksinya masih di bawah 100%,” tambah Cecep.
Cecep Muhammad Wahyudin
Bahan baku pakan
Di samping itu, Kadin berkomitmen mencari bahan baku pakan yang lebih murah melalui kerja sama dengan Kementerian Koperasi.
Swasembada pangan
Budi Arie Setiadi, Menteri Koperasi, berharap dengan dukungan dan berbagai upaya yang akan dilakukan Kadin, swasembada pangan di bidang peternakan dapat segera terwujud.
“Kita tidak bisa lagi mengandalkan impor. Ketahanan pangan adalah fondasi utama untuk masyarakat, terutama di tengah ketidakstabilan geopolitik,” ucapnya.
Tak hanya itu, dengan inisiatif ini, diharapkan Indonesia dapat mencapai kemandirian dalam sektor peternakan dan memenuhi kebutuhan pangan nasional. Salah satunya mendukung program Makan Bergizi Gratis.
PENULIS
Vaksinasi in ovo dengan teknologi Embrex® membantu mendukung respons imun yang lebih awal dan lebih kuat pada anak ayam
Zoetis Technical TeamUkuran telur
H&N Technical TeamWawancara dengan Brian Fairchild
Brian FairchildKedelai dengan kadar oleat tinggi dan dampaknya terhadap kualitas telur dan daging unggas
Dr. Edgar O. Oviedo-RondonMetapneumovirus – epidemiologi dan musim
Dr. Edgar O. Oviedo-RondonPengendalian serangga dalam produksi unggas
Gracieli Araujo Specialist in Animal Welfare - Cobb LatCanDampak stres kronis dan peradangan usus pada kesehatan dan kinerja unggas komersial: Bagian I
Guillermo TellezAplikasi saponin dalam produksi unggas
Ken BafundoParameter kualitas kedelai dan bahan baku protein alternatif dalam nutrisi unggas
Güner GÖVENÇPatologi sistem imun dalam diagnosis imunosupresi pada unggas
Nestor Ledesma MartínezKesejahteraan hewan dan kecerdasan buatan: kombinasi dari perunggasan masa kini atau masa depan?
Dra. Elein HernándezMemajukan kesehatan unggas: Peranan analisis prediktif dalam pencegahan penyakit
Talha SiddiqueKepatuhan biosekuriti: Keseimbangan antara budaya, kepribadian, pengalaman, edukasi dan teknologi
Edgar O. Oviedo-Rondón